5 Hal Yang Ditimbulkan Akibat Malas Cuci Muka Β Sering beraktivitas diluar ruangan menyebabkan berbagai hal menempel dikulitmu, mulai dari riasan make up, debu atau polusi seperti asap rokok, asap kendaraan motor dan mobil, dan asap pabrik. Tahukah kamu itu, memiliki efek yang sangat berbahaya buat kulitmu, apalagi ditambah dengan kebiasaan kamu yang malas mencuci muka setelah lelah beraktivitas seharian. Malah, tidak sedikit kaum...
Read More